Satu kelas pelatihan exclusive, project-based, terkait aplikasi Internet of Things, dilangsungkan selama 3 hari, di Padepokan NEXT SYSTEM Bandung. Kelas ini di-request oleh satu industri yang bergerak di bidang Internet of Things terapan, khususnya di ranah pengelola air minum. Proyek berbasis produk teknologi dari EWON, Belgia.
Category: IoT
May 16
Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, 15.05.2018
Menjadi nara sumber workshop Raspberry Pi dan Internet of Things, untuk kalangan dosen di Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS). Acara dibuka oleh Ka Prodi Teknik Elektronika (D4), Bapak Ardik Wijayanto, ST, MT. Workshop satu hari ini diikuti dengan antusias oleh lebih dari 20 dosen dari berbagai prodi di lingkungan PENS. Bersama dengan Bambang Sumantri, ST, …